Puisi Moment


Moment Yang Indah


Saat ku berjalan...
Ku teringat pada kenangan kita
Dulu kita saat masih muda
Kita sering pergi bersama
Pertama kali aku mengajakmu
Ku ajak kau jalan-jalan ke taman
Di taman kau peluk aku dengan kasih sayang
Kedua kalinya aku mengajakmu
Kau meminta jalan-jalan ke taman itu lagi
Ku hargai pendapatmu
Walaupun aku mau mengajakmu ke tempat yang belum pernah kau datangi

Kau bilang tidak ada tempat yang indah selain taman itu
Saat kita di taman aku melamarmu
Kau diam tersipu malu
Dan aku bilang padamu" aku sungguh mencintaimu"
Kau pun menerimaku dengan tulus
Akhirnya sampai sekarang kita hidup bersama
Taman penuh dengan kenagan itu masih ada
Walau melewati waktu yang terjal
Oh....... Sayang.......
Kapan moment manis itu terulang lagi

Comments

Popular posts from this blog

For Teacher

Puisi For Mother