Puisi Mimpi
Mimpi Ku terbangun dari tidurku.. Ku berjalan ke arah yang tak pasti.. Pada saat itu aku melihat kau dan dirinya... Ku sangkakan itu hanyalah sebuah mimpi.. Namun itulah yag terjadi.. Dan ku pergi tuk jauhi dirimu... Disetiap langkahku terdapat benih benih harapan.. Mungkin itu sebuah hayalan semata.. Ataupun sebuah gurauan... Yang bisa ku lakukan hanyalah melihat dan tertunduk.. Entah apa yang membuat hatiku lemah.. Aku bagai tanah yang terkikis oleh air... Lalu ku ikuti sebuah cahaya yang terang benderang.. Saat ku ikuti cahaya itu sirna tanpa ada penyebabnya... Dan ku dengar sebuah suara yang lembut.... Suara suara itu bagai nada nada yang indah... Lalu ku terjatuh.. Dan ku buka mataku secara perlahan-lahan Ku sadari itu hanyalah sebuah mimpi......